Arsenal Segera Layangkan Tawaran Untuk Declan Rice

livebola.id – Klub Premier League, Arsenal tidak mau berlama-lama untuk mendapatkan jasa Declan Rice. Arsenal dilaporkan segera melemparkan tawaran perdana mereka untuk mendatangkan gelandang West Ham tersebut. Baca Juga : Piala Dunia U-20: Uruguay Ke Final Jumpa Italia Menurut laporan, Arsenal akan melepaskan tawaran perdana mereka untuk memboyong Rice. Arsenal menyiapkan tawaran sebesar 90 juta pounds untuk West Ham. Mereka merasa […]

Continue Reading

Piala Dunia U-20: Uruguay ke Final Jumpa Italia

livebola.id – Uruguay berhasil melaju ke babak final untuk berjumpa Italia setelah berhasil mengalahkan Israel di Laga semifinal Piala Dunia U-20. Israel tampil dominan sepanjang laga dengan 67 persen penguasaan bola. Meski demikian, Uruguay mampu tampil lebih efektif. Uruguay  membuat 16 tembakan dengan enam mengarah ke gawang. Sementara, Israel hanya bisa bikin dua tembakan ke […]

Continue Reading

David Sullivan : Declan Rice akan meninggalkan West Ham setelah kemenangan Liga Konferensi Eropa

livebola.id – Declan Rice memiliki sisa dua tahun dalam kontraknya di West Ham dan David Sullivan mengatakan “tiga atau empat klub telah menunjukkan minat”, dia mengharapkan tawaran datang segera untuk gelandang Inggris berusia 24 tahun itu. Arsenal, Bayern Munich, dan Man Utd diketahui tertarik pada Rice. Gelandang Inggris yang menjadi incaran Arsenal, Bayern Munich dan […]

Continue Reading

Berita Transfer : Alexis Mac Allister Resmi Gabung Liverpool

livebola.id – Alexis Mac Allister pindah ke Anfield dengan bayaran awal sekitar £35 juta, menurut livebola.id, bayaran ini bisa naik menjadi £55 juta. Pemain internasional Argentina meninggalkan Brighton setelah empat tahun dan bergabung dengan Liverpool untuk mulai membangun kembali lini tengah dengan pemain berusia 24 tahun itu. “Saya ingin berada di hari pertama pramusim, jadi […]

Continue Reading

Inter Tertarik Datangkan Guerreiro

livebola.id – inter Milan dilaporkan tengah bersaing dengan Atletico Madrid dan Bayern Munchen untuk merekrut bek sayap Borussia Dortmund, Raphael Guerreiro. Reporter media Jerman, Florian Plettenberg melaporkan melalui akun Twitternya bahwa Bayern bergerak cepat untuk mencoba menandatangani bek serbaguna asal Potugal itu, tetapi Inter dan Atletico juga tertarik mengontraknya dengan status bebas transfer. Baca Juga […]

Continue Reading

Liga Arab , Uang Atau Kompetitif?

livebola.id – Setelah Cristiano Ronaldo bargabung di tim Al Nassr, Bintang sepak bola asal Prancis Karim Benzema secara mengejutkan menerima tawaran klub Liga Arab Saudi, Al Ittihad pada Rabu (7/6) dini hari WIB. Baca Juga : West Ham Juara UEFA Europa Conference League 2022/2023 Selain Benzema, beberapa klub Arab Saudi lainnya juga dikabarkan mengincar bintang-bintang […]

Continue Reading

West Ham Juara UEFA Europa Conference League 2022/2023

livebola.id – West Ham berhasil keluar sebagai juara UEFA Europa Conference League 2022/2023 usai mengalahkan Forentina di partai final. Final UEFA Europa Conference League 2022/2023 antara Fiorentina vs West Ham berlangsung di Fortuna Arena, Praha pada Kamis (8/6/2023) dini hari WIB. The Hammers memenangkan laga ini dengan skor 2-1 Baca Juga : Jude Bellingham: Real […]

Continue Reading

Jude Bellingham: Real Madrid menyetujui kesepakatan 103 juta euro untuk mengontrak gelandang Inggris

livebola.id – Pemain berusia 19 tahun yang bergabung dengan Dortmund dari Birmingham City pada Juli 2020 itu merupakan salah satu pemain terbaik Inggris di Piala Dunia tahun lalu. Bellingham ingin pindah dan akan menjalani pemeriksaan medis dalam beberapa hari ke depan. Gelandang, yang telah dikaitkan dengan beberapa tim top Eropa, akan menandatangani kontrak enam tahun. […]

Continue Reading